Halo Anak Indonesia.! Siapa yang suka menyanyi? Pasti semua anak Indonesia suka menyanyi kan? Kali ini KOLAK < Seri Koleksi Lagu Anak> ingin mengajak semua anak Indonesia untuk bernyanyi bersama. Lagu anak kali ini diciptakan oleh Kak. Dodi. Ada 8 lagu yang menarik dan asyik dinyanyikan. Sekali mendengar, kalian pasti bisa menirukannya.
コメント